Cara Membuat Gula Kapas

Yuk Cobain Cara Membuat Gula Kapas Enak Dan Mudah

gula kapas ini memiliki rasa yang manis dan sensasi yang berbeda kalau didalam mulut, Makanan ini hampir sama dengan arum manis, bahan dan cara pembuatannya pun mudah dan bahannya juga mudah dicari.  diartikel ini akan membahas cara membuat gula kapas.

cara buat gula kapas

Sejarah Gula Kapas

gula kapas sudah ada sejak abad ke-15. Gula kapas  ini sudah dikenal di negara Italia.menjadi makanan favorit. dulu, gula kapas tidak selembut yang sekarang, dua orang itu bernama William Morisson dan temannya yang bernama John C Wharton diidentifikasi.

sebagai penemu gula kapas atau permen kapas. William Morisson adalah seorang dokter gigi,  pengacara,  penulis buku anak-anak, bahkan dia seorang pembuat lemak babi palsu yang berbahan dasar dari biji kapas dan pembuat perangkat kimia yang berfungsi untuk membersihkan.

air minum dari Nashville.dan temannya yang bernama John C Wharton adalah seorang pembuat permen berbahan dasar dari Tennessee. Tahun 1897, mereka berdua menciptakan mesin pembuat gula kapas.

Mesin ini sebagai mesin arum manis yang pertama kali ada di dunia yaitu pada tahun 1899.Tahun 1904, William dan John mengenalkan gula kapas buatan mereka ke Amerika Serikat. Dinegara  Amerika gula kapas sangatlah digemari dan menjadi makanan yang paling  populer.

Permen kapas ini dijual di acara-acara besar misalnya diacara karnival, festival, sirkus dan lain-lain. Permen kapas semakin terkenal dan penjualannya mencapai puncak tertinggi.

Dari tahun ke tahun, gula kapas semakin menjadi makanan favorit tidak hanya di Amerika tapi juga negara lainnya termasuk juga negara Eropa dan Asia. Kepopuleran gula kapas semakin tinggi ketika makanan manis ini dipopularkan oleh para pedagang  ke berbagai negara dan diperkenalkan ke warga setempat.

Macam-Macam Olahan Gula

1. Permen

Kalian pastinya sudah tahu camilan yang manis ini.  terbuat dari bahan dasar  gula yang dicampurkan dengan air dan sirup fruktosa.  dan memiliki ratusan rasa di seluruh dunia mulai dari rasa cokelat, kopi,Manisan buah-buahan, mint.

bahkan  perpaduan cabai agar citarasanya manis dan pedas. Permen ini sudah ada sejak  3500 tahun yang lalu di negara Mesir.  permen yang paling  disukai diseluruh dunia yaitu permen dengan rasa cokelat dan kopi.

2. Gulali

Gulali menjadi  olahan gula yang paling disukai anak-anak. selain Bentuknya yang unik. gulali sering dijuluki dengan permen kapas. gulali ada dua macam yaitu gulali gula pasir dan gulali gula merah Saat ini gulali tak hanya disantap begitu saja, tapi juga dipadukan dengan aneka minuman atau sebagai topping dessert agar terlihat cantik.

3. Arum Manis

adalah salah satu olahan yang berbahan dasar gula yang sangat mirip dengan gulali. rambut nenek terbuat dari gula pasir yang dimasak dengan air hingga mengental. Selagi masih panas.

tarik-tarik adonan  hingga berbentuk lembaran-lembaran tipis seperti rambut. Jangan lupa untuk menaburi meja untuk membuat arum manis dengan tepung terigu dan minyak goreng yang dimasak hingga kecoklatan.

4. Karamel

adalah olahan gula cara membuatnya kalian memanaskan gula .  memiliki warna coklat keemasan dan aroma yang sangat wangi.awalnya hanya digunakan sebagai topping dessert.

tapi saat ini karamel banyak digunakan sebagai campuran dessert misalnya campuran pudding, permen, hingga es krim.rasa manis dan aromanya ini sanggat mampu menggugah selera dan rasa ingin nambah dan nambah lagi.

5. Sirup

menjadi olahan gula yang bisa dipadukan dengan aneka  dessert manis lainnya seperti pudding, cake, es, hingga minuman.  terbuat dari gula yang dimasak dengan sedikit air hingga mengental. Perbandingan antara gula dan air adalah 2 banding 1.

Untuk menambah rasa dan aroma yang berbeda, sirup biasanya ditambahkan dengan perasa makanan seperti rasa buah. Dinegara Indonesia, produksi dan konsumsi sirup terbesar yaitu pada  bulan Ramadhan.

Cara Membuat Gula Kapas

Bahan:

  • 1-2 sendok makan gula pasir
  • Pewarna makanan

Cara Membuat Gula Kapas:

  1. Siapkan stick yang terbuat dari bambu
  2. Campur gula pasir dengan pewarna makanan, aduk
  3. Nyalakan mesin pembuat gula kapas
  4. Setelah serabut muncul, segera gulung dengan stick bambu

Demikian artikel cara membuat gula kapas terima kasih telah membaca artikel saya,bila ada kata atau penulisan yang salah saya mohon maaf yang sebesar-besarnya.

 

Related Posts