10 Contoh Usaha Menjanjikan 2022 Yang Menguntungkan

Hallo guys, pada pembahasan kali ini kita akan memberikan contoh usaha menjanjikan 2022. Nah, kali ini kita akan memberikan contoh usaha yang berbeda  seperti biasanya. Usaha ini tidak memerlukan modal yang banyak. Kita dapat mencoba dengan beberapa contoh berikut.

Usaha Menjajikan 2022

1. Usaha Menjanjikan 2022 Jasa desain grafis

Usaha Menjanjikan 2022

Kamu juga bisa membuat materi untuk promosi, mewujudkan sebuah website lebih nyaman dilihat, membuat desain baju, membuat desain poster, membuat konten media sosial, dan lainnya sebagainya. Keuntungannya bisa cukup besar tergantung kompleksitas brief dari klien. Bisnis tersebut bisa kamu jadikan usaha menjajikan 2022.

2. Usaha Menjanjikan 2022 Bisnis laundry

Usaha Menjanjikan 2022

Kamu hanya perlu menyiapkan modal untuk membeli barang dan alat seperti mesin cuci, setrika, baskom, dan uang untuk menyewa tempat.

Agar lebih sukses menjalankan usaha ini, Kamu juga harus melakukan promosi. Dengan melkukan promosi, pelanggan akan lebih mengenal bisnis laundry Kamu.

3. Usaha Menjanjikan 2022 Affiliate marketing

Usaha Menjanjikan 2022

Jika Kamu mempunyai pertanyaan bisnis apa yang bagus untuk pemula? Ini dia salah satu jawabannya, yaitu menjadi affiliate marketing atau bisnis afiliasi di suatu toko online.

Affiliate marketing merupakan contoh usaha modal kecil dengan untung yang besar. Usaha ini mudah dilakukan dan bisa dipraktikkan secara online.

Tugas kamu yaitu hanya membuat produk suatu toko terjual dalam jumlah banyak dengan cara mempromosikan link pembelian di berbagai platform. Kamu akan memperoleh komisi per barang yang terjual.

4. Usaha Menjanjikan 2022 Admin media sosial

Admin media sosial merupakan usaha apa yang bagus berikutnya. Usaha ini banyak dibutuhkan perusahaan yang hadir di media sosial untuk lebih dekat dengan konsumen. Usaha ini bisa menjadi usaha menjajikan 2022.

Kamu hanya diminta untuk berinteraksi dengan pengikut, publikasi konten, sampai melakukan analisis performa media sosial.

5. Sewa mainan anak

Usaha apa yang bagus di tahun 2022 ini? Sewa mainan anak adalah salah satu jawabannya. Usaha ini akan terus berkembang sebab makin banyak orang tua yang menyadari peralatan bayi itu mahal dan hanya digunakan sebentar. Orang tua biasannya memilih untuk menyewa saja.

Untuk membuat bisnis ini, Kamu bisa membeli bermacam peralatan yang pada umumnya dibutuhkan bayi seperti tempat tidur, tas, freezer untuk ASI, bak mandi, dan lain sebagainya.

6. Jualan pulsa

Usaha yang laku setiap hari dan banyak dicari orang adalah berjualan pulsa. Pulsa sekarang menjadi kebutuhan bagi siapa saja, termasuk juga anak-anak kecil yang sedang bersekolah online.

Untuk menjual pulsa, Kamu bisa membelinya di agen penyedia pulsa yang besar. Mereka biasanya akan menyediakan paket pulsa diskon. Kamu juga bisa menjualnya dengan harga pasaran.

7. Dropship

Dropship adalah salah satu usaha apa yang menguntungkan di saat ini. Berbisnis dropship tidak mengharuskan Kamu mempunyai produk jualan. Kamu hanya mencari pelanggan, agar penjual yang mengirim produk kepada pembeli.

Kamu akan memperoleh komisi yang sesuai dengan jumlah barang yang berhasil terjual. Usaha ini juga tidak membutuhkan modal.

8. Bisnis kebutuhan pokok

Usaha apa yang bagus buat jangka panjang? Bisnis kebutuhan pokok bisa dijadikan andalan. Kamu menjual kebutuhan utama semisal beras, minyak goreng, telur, dan lain sebagainya.

Jualan kebutuhan pokok pada umumnya cepat laku karena terus diminati oleh pembeli. Tetapi, tantangannya, penjual yang menawarkan kebutuhan pokok sangatbanyak, jadi Kamu harus menyusun strategi khusus Agar dagangan laku keras.

9. Reseller

Usaha ini membuat Kamu perlu membeli produk terlebih dulu, tetapi biasanya ada harga khusus buat reseller. Untungnya Kamu jadi tidak perlu menyediakan produk sendiri. Usaha reseller dapat dijadikan contoh prospek usaha 2022.

Agar Kamu mudah dalam promosi, pilih produk yang sudah dikenal pelanggan. Kamu jadi mudah juga untuk meraih target penjualan.

10. Membuat website

Jika kamu punya kemampuan membuat website, jangan anda sembunyikan keahlian itu sebab bisa menjadi bisnis yang bagus. Bahkan keberadaan website saat ini penting untuk segala jenis bisnis. Usaha ini bisa dijadikan contoh prospek usaha 2022.

Kamu bisa mendapatkan bayaran yang cukup tinggi mengingat membangun sebuah website bukan pekerjaan yang mudah.

Itulah beberapa contoh usaha menjanjikan 2022  yang menguntugkan. Selain menguntungkan, usaha ini tidak memerlukan modal yang banyak dan banyak keuntungan dan manfaat bagi anda. Selamat mencoba.

Related Posts